Vila mewah di pinggir pantai, mobil mewah, dan rumah nan luas adalah benda lumrah milik orang kaya. Namun, rupanya banyak hal tidak terduga yang mereka beli.
Pemilik mobil Lamborghini dengan pelat palsu DOMOGATSKY yang kerap riwa-riwi di jalanan Bali kena mental. Dia diduga kabur ke Dubai usai diburu polisi Bali.