Pandemi virus Corona masih terjadi namun perjalanan dalam dan luar negeri mulai kembali seperti biasa. Berikut syaratnya yang mengutamakan protokol kesehatan.
Provinsi Papua menutup akses masuk dan keluar wilayahnya untuk menanggulangi virus Corona. Aturan tersebut dikecualikan untuk logistik dan tenaga medis.
Kemendagri menerima tanggapan dari tokoh-tokoh Papua yang memandang Mendagri Tito Karnavian telah menolak penutupan Papua, padahal Tito sendiri belum berbicara.
Gubernur Papua memimpin kesepakatan bersama untuk menutup akses masuk dan keluar Papua guna menanggulangi pandemi virus Corona. 16 Strategi ini disepakati.