detikFinance
Dahlan Iskan Pernah Minta Orang 'Curi' Aset Rusak di PLN
Birokrasi penghapusan aset tidak produktif BUMN sangat rumit. Menteri BUMN Dahlan Iskan pun pernah mengakalinya dengan menyuruh orang-orang mencuri aset yang sudah busuk itu.
Senin, 12 Des 2011 12:04 WIB







































