detikNews
Tukang Ojek Diduga Meninggal Usai Tempuh Jalan Rusak Parah di Sulsel
Gideon meninggal usai menempuh perjalanan dari Sabbang menuju Seko, Kabupaten Luwu Utara. Gideon diduga meninggal akibat kelelahan usai melewati jalanan rusak.
Sabtu, 03 Jun 2023 14:11 WIB