detikHealth
Walau Tak Sampai Bikin Gemuk, Banyak Minum Gula Turunkan Jumlah Sperma
Lidah paling suka dimanja dengan makanan dan minuman yang manis. Padahal mengkonsumsi banyak gula tak hanya membikin gemuk, namun sebuah penelitian juga menemukan potensinya mengancam kesuburan pria.
Senin, 19 Agu 2013 18:25 WIB







































