detikNews
SBY Minta Gelar HC ITB Diundur Usai Pilpres
Setelah menuai kontroversi, penganugerahan doktor honoris causa kepada Presiden SBY oleh ITB diundur hingga usai Pilpres 2009. Pengunduran ini atas keinginan langsung dari SBY.
Jumat, 06 Feb 2009 17:24 WIB







































