detikFinance
Ekonomi RI Diyakini Masih Tumbuh di Tengah Tekanan Krisis
Krisis finansial global diperkirakan menekan perekonomian Indonesia selama triwulan IV-2008. Namun diyakini perekonomian RI masih bisa tumbuh 6,1-6.5% selama triwulan IV-2008.
Sabtu, 01 Nov 2008 11:12 WIB







































