Sepakbola
Nurdin Halid Bersumpah Tidak Terima Uang dari Persisam
Jelang Kongres PSSI, Nurdin Halid terganjal tuduhan menerima uang hasil korupsi di Samarinda. Sambil bersumpah, ketua umum PSSI itu membantah sangkaan yang dialamatkan padanya.
Kamis, 10 Feb 2011 14:42 WIB







































