Europalia Arts Festival kembali digelar di Belgia. Tahun ini, semenjak diadakan pada 1969, untuk pertama kalinya Indonesia terpilih sebagai Guest Country.
Pemprov Jabar menjalin kerja sama dengan Incheon, Korea Selatan. Kerja sama yang dijalin yakni pengelolaan sampah, limbah, bandar udara, dan pelabuhan.