CEO Facebook Mark Zuckerberg yang tengah jadi sorotan publik, didesak agar memberikan jaminan perlindungan data kepada para penggunanya, khususnya di Indonesia.
Facebook Indonesia belum memenuhi semua permintaan Pemerintah Indonesia terkait penyalahgunaan data pengguna. Mereka terus didesak segera memberikan jawaban.
Indonesia turut mengalami penyalahgunaan data pengguna Facebook oleh Cambridge Analytica. Dari 87 juta pengguna yang bocor, 1 juta diantaranya dari Indonesia.
Pemerintah Indonesia coba menjadikan Malaysia dan Jerman sebagai acuan untuk membuat peraturan tentang media sosial demi memberantas hoax dan hate speech.