detikOto
Hati-hati Beli Mobil di Importir Umum
Memiliki dan menggunakan mobil yang tidak dipasarkan pihak Agen Tunggal Pemegang Merek (ATPM) langsung, memang menjadi kebanggaan tersendiri, karena jelas tidak semua orang bisa memiliki, selayaknya mobil yang dipasarkan ATPM.
Selasa, 16 Jun 2009 13:00 WIB







































