detikFinance
BI: Persepsi Pasar Masih Positif
Pergolakan politik seputar pengambilan keputusan mengenai penyelidikan kasus bailout Bank Century Bank Century tidak mengganggu persepsi pasar keuangan. BI berpendapat sentimen investor di pasar keuangan masih positif.
Rabu, 03 Mar 2010 12:42 WIB







































