Di tengah pandemi COVID-19, toko-toko sepeda di Solo ramai didatangi pengunjung. Bahkan antrean calon pembeli sudah terlihat di beberapa toko sebelum buka.
Tim Samsat Jakbar melakukan razia gabungan pajak kendaraan bermotor. Lalu lintas di Jalan Lingkar Luar Rawa Buaya dari Cengkareng menuju Kembangan macet.