detikNews
Bus Pariwisata yang Terguling di Bogor Karena Masuk Parit Saat Mundur
Lalu lintas di Jalan Raya Sukabumi, Ciherang Bogor sempat tersendat akibat adanya bus pariwisata berisi penumpang terguling. Penyebab kecelakaan itu karena bus yang sedang melaju masuk ke dalam parit.
Selasa, 13 Agu 2013 01:14 WIB







































