detikNews
Situasi Memprihatinkan, SBY Didesak Pertemukan Kapolri dan Ketua KPK
Wakil Ketua MPR Lukman Hakim Saifudin sangat prihatin atas perseteruan antara lembaga KPK dan Polri. Agar masalah ini tidak menggangu, Presiden SBY diminta segera menggelar rapat bersama untuk menyelesaikan masalah ini sampai tuntas.
Jumat, 30 Okt 2009 10:59 WIB







































