Mobil dinas TNI menabrak mobil yang dikendarai warga sipil di flyover Pancoran, Jaksel. Setelah sempat ramai di medsos, kasus itu akhirnya berakhir damai.
Mobil dinas TNI terlibat kecelakaan dengan mobil lain di flyover Pancoran, Jaksel. Mobil tersebut ternyata dikemudikan Tamtama bernama Pratu Kevin Julian.
Pratu Kevin Julian adalah sopir mobil dinas TNI yang menabrak mobil lain di flyover Pancoran. Pratu Kevin saat ini masih diperiksa Polisi Militer Kodam Jaya.