Kecelakaan yang melibatkan empat kendaraan bermotor terjadi di Jalan Cipete Raya, Cilandak, Jakarta Selatan. Polisi masih mendalami penyebab kecelakaan.
Komunitas Pergerakan Difabel Indonesia (Perdik) Sulawesi Selatan mengecam pemerkosaan bergilir remaja penyandang disabilitas oleh 3 pria di Kota Makassar.
Dua pemain PSS Sleman I Gede Sukadana dan Jefri Kurniawan mengambil kursus kepelatihan lisensi C. Rencananya kursus itu digelar pada 1-16 November 2020 di Bali.