detikNews
Ibu Masuk KPU Pakai Seragam Loreng, Pangdam Jaya: Itu Bukan TNI
Retno Rahayu diamankan polisi dari KPU karena tidak memiliki ID dan tiba-tiba mengenakan baju TNI AD. Pangdam Jaya, Mayjen TNI Mulyono membantah ibu tersebut adalah anggota TNI.
Selasa, 22 Jul 2014 15:07 WIB







































