Pemerintah memastikan manufaktur asal Taiwan, Foxconn Technology Group akan memproduksi ponsel di Indonesia tahun ini. Saat ini, Foxconn sedang berunding dengan mitra di Indonesia.
Pemerintah memastikan pabrik HP asal Taiwan, Foxconn Technology Group akan memproduksi HP di Indonesia tahun ini. Saat ini, Foxconn sedang berunding dengan mitra di Indonesia.
Orang terkaya di dunia, Carlos Slim, baru-baru berkunjung ke Arab Saudi dan Kuwait. Kunjungan pebisnis asal Meksiko ini memunculkan spekulasi di media-media Timur Tengah.
Proyek jalan layang Kampung Melayu-Tanah Abang, yang melewati kawasan elite Kuningan, Casablanca, dan Jalan Sudirman, terhenti pembangunannya meski sudah lebih dari 90 persen selesai.
Ada kabar baik dari Foxconn si produsen produk-produk Apple. Foxconn akhirnya akan merealisasikan investasinya di Indonesia setelah sebelumnya nyaris mundur.
PT Astra Otoparts Tbk (AUTO) akan terus menggenjot usahanya dengan meningkatkan kapasitas produksi komponen otomotif melalui pembangunan pabrik di Karawang dan Cikampek.
BBM bersubsidi yang terus melebihi kuota akan berdampak buruk terhadap keuangan negara. Anggaran triliunan rupiah semakin sering digelontorkan untuk mengimpor BBM.
Triliunan rupiah hilang akibat penyelundupan BBM subsidi khususnya yang sering terjadi di laut, untuk menangkal kebocoran tersebut PT Pertamina menggandeng TNI AL.
Ketua Bidang Infrastruktur Badan Pelaksana Hilir Minyak dan Gas Bumi (BPH Migas) Ibrahim Hasyim mengungkapkan perlu adanya produk BBM yang harganya Rp 6.000-Rp 7.000 per liter.