MenPAN-RB mengatakan penerimaan CPNS 2018 diprioritaskan untuk guru dan tenaga kesehatan. Saat ini KemenPAN-RB sedang berkoordinasi dengan kementerian terkait.
Kemenpan-RB meminta Kemendikbud mendata jumlah guru honorer. Hal iniĀ diperlukan untuk mengetahui jumlah guru honorer karena ada wacana mengangkat menjadi PNS.
Pemerintah melalui Kementerian PAN-RB, berencana membuka kembali penerimaan CPNS pada tahun 2018 mendatang yang akan diumumkan bulan Maret 2018 mendatang.