Pasangan yang baru menikah pada usia di atas 30 tahun atau pasangan yang sudah lebih dari lima tahun menikah namun belum mendapatkan keturunan tentu sangat mengingini momongan.
Sudah hampir 6 tahun menikah, kami belum dikaruniai seorang anak. Menurut hasil laboratorium, disebabkan karena kuantitas sperma suami saya kurang banyak. Apa yang harus kami lakukan dokter, mengingat kami ingin sekali memiliki anak?
Saya sudah menikah selama 1,5 tahun tapi belum mempunyai anak. Saya sudah periksa ke dokter dan hasilnya saluran telur saya tersumbat. Dokter yang memeriksa kandungan saya menyarankan agar kami mengikuti program bayi tabung. Mohon penjelasan yang lengkap mengenai program bayi tabung tersebut.
Siapa bilang bahwa pemerintah tak bisa melarang programa televisi yang bertentangan dengan etika dan moral? Di negeri Belanda hal itu bisa. Reality show 'Balap Sperma' di sana dilarang.