detikNews
Malam 1 Suro, Ribuan Warga Yogyakarta Gelar Ritual Mubeng Beteng
Ritual Mubeng Beteng Keraton digelar setiap tahun pada malam 1 Suro. Ritual ini selalu diikuti oleh ribuan warga baik dari Yogyakarta maupun luar Yogyakarta.
Selasa, 05 Nov 2013 01:25 WIB







































