detikJatim
Banyuwangi Dapat Tambahan Kuota Haji, 51 CJH Harus Segera Lunasi Ongkos
Kementerian Agama (Kemenag) Banyuwangi menerima kabar gembira pada Jumat (9/6/2023). Banyuwangi menerima tambahan kuota jemaah haji hingga 51 orang.
Sabtu, 10 Jun 2023 18:29 WIB







































