Komplotan Spesialis Pencuri Tabung Gas Digulung
Pelaku satu ini sungguh keterlaluan, sebuah tabung elpiji pemilik PKL warung kopi maupun penjual nasi penyet sering dicuri Gunawan (24) dan dua rekannya. Pelaku menjualnya Rp 20 ribu per tabung.
Sabtu, 15 Agu 2009 14:57 WIB







































