detikSport
Kevin/Marcus dan Angga/Ricky ke Semifinal, Tommy Terhenti
Indonesia menempatkan dua wakil di semifinal India Terbuka Super Series lewat dua pasangan ganda putra. Sementara itu, Tommy Sugiarto kandas di perempatfinal.
Jumat, 31 Mar 2017 19:56 WIB







































