detikHealth
Kebersihan Mulut Pengaruhi Kemampuan Berpikir
Pernah bermasalah dengan kemampuan berpikir? Jika iya, tidak ada salahnya ke dokter gigi. Sebuah penelitian mengungkapkan kebersihan oral sangat mempengaruhi kemampuan berpikir seseorang.
Minggu, 15 Nov 2009 12:23 WIB







































