detikNews
WN Rusia yang Meninggal di Imigrasi, Hendak Urus Paspor Hilang
Warga Rusia, Victor Larin meninggal dunia di Kantor Imigrasi, Kuningan, Jaksel siang tadi. Diketahui, Larin datang ke imigrasi bermaksud mengurus dokumen keimigrasiannya yang hilang.
Jumat, 07 Okt 2011 17:02 WIB







































