Gempa bumi magnitudo (M) 3,0 terjadi di Kulon Progo, Daerah Istimewa Yogyakarta (DIY). Gempa ini terjadi di laut dan tak berpotensi menimbulkan tsunami.
Mitigasi struktural bencana gempa di Indonesia seperti jalan di tempat. Akibatnya, tiap kali gempa, jumlah korban jiwa atau luka-luka sering kali cukup banyak.
Kasus pungutan liar (pungli) terhadap sopir angkutan barang di Pasar Caringin Bandung terungkap. Polisi mengindikasi pungli tersebut sudah lama berlangsung.