detikNews
Pasukan Penanggulangan Bencana Alam Se-ASEAN Akan Dibentuk
Seluruh pimpinan militer angkatan darat se-ASEAN tengah berkumpul di Vietnam. Salah satu agenda yang dibahas rencana kerjasama pembentukan pasukan reaksi cepat penanggulangan bencana alam.
Kamis, 07 Des 2006 16:00 WIB







































