Seorang pencuri sudah 2 kali tertangkap kamera CCTV warga perumahan. Pria itu terekam mondar-mandir seperti mencari barang sasaran sembari membawa celurit.
Saling tolong dalam ikatan persaudaraan keluarga sangat dianjurkan. Tapi bagaimana bila keluarga yang sudah dibantu malah tidak mengenal rasa terima kasih?