Habib Rizieq Syihab mengunjungi Pondok Pesantren Alam Agrokultural Markaz Syariah, Megamendung, Bogor. Para santri antusias menyambut kedatangan Rizieq.
Aliansi Buruh Aceh menolak UU Cipta Kerja (Ciptaker) karena dinilai merugikan pekerja. Buruh berharap Pemerintah Aceh berpedoman pada Qanun Ketenagakerjaan.
Habib Rizieq Syihab disebut bakal memimpin revolusi akhlak jika tiba di Indonesia. KSP menyebut seruan Habib Rizieq dinilai tidak mencerminkan revolusi akhlak.
Habib Rizieq secara langsung mengumumkan akan pulang ke Indonesia dalam waktu dekat. Usai 6 kali dikabarkan pulang, akankah kepulangan Habib Rizieq terjadi?
Waketum MUI Muhyiddin menilai banyak yang merindukan HRS. Menurutnya, hadirnya HRS akan menambah semangat para aktivis muslim untuk menjaga dan merawat RI.
Muhammad Rizieq Syihab bakal mengakhiri masa 3,5 tahun jauh dari negara kelahirannya. Dia segera pulang. Meski demikian, sejumlah kontroversi masih tersisa.