detikTravel
Tokyo, Gedung Futuristis Ada, Kuil Antik pun Punya
Tokyo adalah kota dimana wisatawan bisa melihat dua hal yang bertolak belakang. Gedung modern dengan arsitektur futuristis ada di Shinjuku. Sementara, kuil antik Asakusa seperti tak lekang selama ratusan tahun.
Jumat, 13 Jun 2014 18:07 WIB







































