detikNews
PMI Siap Tempatkan Relawan di Negara Tujuan TKI
Pemerintah didesak untuk memperbaiki perlindungan TKI di luar negeri. Terkait dengan upaya perlindungan itu, Palang Merah Indonesia (PMI) bahkan siap menempatkan relawannya di negara tujuan TKI.
Rabu, 22 Jun 2011 15:19 WIB







































