detikNews
Tahun Depan Pemondokan Haji Tidak Bersubsidi Silang
Pengaturan pemondokan bagi jamaah haji tahun depan diusulkan tidak lagi menggunakan subsidi silang. Hal ini untuk mengantisipasi ketidakadilan.
Senin, 23 Jan 2006 19:34 WIB







































