detikNews
Modifikasi cuaca untuk atasi banjir
Modifikasi cuaca dilakukan untuk mencegah banjir di Jakarta mulai Sabtu (26/1) oleh Badan Penanggulangan Bencana Nasional BNPB dan Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi BPPT.
Sabtu, 26 Jan 2013 14:45 WIB







































