Program BSU bukan program baru karena telah dilaksanakan pada tahun sebelumnya. Hanya saja, sambungnya, untuk BSU tahun ini terdapat sedikit perbedaan.
Kepulangan 63 PMI Terkendala tersebut merupakan kepulangan tahap ketiga. Sebelumnya, 276 PMI Terkendala dipulangkan pada tanggal 24 dan 27 Juni yang lalu.