Pemerintah Provinsi Riau berjanji akan menyeret 10 perusahan besar yang terbukti melakukan aktivitas pembakaran lahan dan hutan pada tahun 2003 silam. Namun hingga kini tak satu perusahaan pun yang berhasil disidangkan. Ini salah satu bukti lemahnya penegakan hukum di Provinsi Riau.
Sejak bulan Januari jumlah titik api dari kebakaran lahan dan hutan di Riau mencapai 6232 titik yang tersebar di kabupaten dan kota. Akibatnya, seluruh kawasan di Riau dilanda kabut asap.
Tuduhan korupsi terhadap Abdulah Puteh bertambah. Kali ini Puteh dituduh menyalahgunakan dana pembangunan jalan. Tuntutan penonaktifan Putehpun semakin nyaring