Anda kenal dengan lagu Kali Ciliwung? Itulah pertanyaan yang selalu dilontarkan mantan Wakil PM Malaysia Anwar Ibrahim jika bertemu dengan warga Indonesia.
IPB membantah telah memberikan keistimewaan terhadap MS Kaban. Kaban yang kini menjabat menteri kehutanan mendapat perlakuan yang sama dengan mahasiswa S2 IPB yang lain.
Prof Affendi Anwar, mantan pembimbing tesis Menhut MS Kaban, merasa 'dijebak' mantan Dekan Pascasarjana IPB Sjafrida Manuwoto saat diminta membimbing Kaban menyelesaikan tesis yang sudah 'kadaluwarsa'.
Untuk pertama kalinya, mantan Wakil PM Malaysia Anwar Ibrahim, kembali ke panggung politik. Namun, Anwar gagal memenangkan Partai Keadilan Rakyat (PKR).