detikNews
Pecahkan Rekor Muri, 202 Bassis akan Manggung Bareng
Komunitas Bass Bandits membuat gebrakan. Mereka siap mencatat prestasi di Museum Rekor Dunia Indonesia (Muri). Di Lapangan Tegallega, Jumat (5/10/2012), 202 bassis akan tampil dalam satu panggung.
Minggu, 23 Sep 2012 18:40 WIB







































