detikNews
Akses Bandung Menuju Majalaya dan Pangalengan via Moch Toha Terputus
Akses Jalan Bandung menuju Majalaya, Banjaran dan Pangalengan via Jalan Moch Toha terputus setelah dua kilometer setelah pintu tol atau depan Pabrik Cardinal. Ketinggian air di jalan tersebut hampir 1 meter.
Selasa, 23 Des 2014 10:21 WIB







































