detikSport
Selamat Tinggal, Tour de Ijen... Kami Datang, Tour de Flores!
Usai menjalani balapan sejauh 567 km dalam Tour de Ijen, 20 tim balap sepeda lanjut ke Maumere. Mereka bakal bertarung dalam Tour de Flores (TdF).
Selasa, 17 Mei 2016 11:00 WIB







































