detikFinance
Minyak Seperti Roller Coaster, Harga BBM RI Belum akan Turun
Harga minyak sempat berada di bawah US$ 70 per barel. Namun pemerintah belum mau menurunkan harga BBM dalam negeri, dengan alasan harga minyak masih seperti roller coaster.
Sabtu, 18 Okt 2008 08:25 WIB







































