detikTravel
Mengenal Nachi no Hi Matsuri, Festival Mistis di Jepang
Gerombolan orang dengan pakaian putih-putih memadati hutan di Jepang. Obor dengan api menyala-nyala mendominasi pemandangan. Semua tampak khusyuk berdoa. Inilah Nachi no Hi Matsuri, festival mistis di Jepang.
Jumat, 12 Sep 2014 12:50 WIB







































