Sepakbola
Siapa Martino Akan Terjawab Musim Ini
"Siapa itu Martino?" atau "Apa Hebatnya Martino?", mungkin pertanyaan itu yang terlintas ketika Barcelona menunjuk Gerardo Martino sebagai pelatih baru mereka. Keraguan itu pula yang harus Martino jawab musim ini.
Rabu, 14 Agu 2013 13:57 WIB







































