Beberapa hari terakhir, banyak meninggal dalam penerbangan. Kali ini kabar yang sama datang dari maskapai India, pilot meninggal saat berada di gate pesawat.
Qatar Airways meningkatkan frekuensi penerbangan ke Indonesia. Penerbangan Jakarta-Doha PP menjadi tiga kali sehari dan Denpasar-Doha PP menjadi setiap hari.
Final Europa League menghasilkan Eintracht Frankfurt sebagai kampiun. Di balik itu, ada cerita suporter yang gagal nonton karena pesawat Qatar Airways delay.
Menteri Pertahanan RI sekaligus pendiri akademi sepak bola Yayasan Akademi Nusantara Bersatu Prabowo Subianto mengirim Persib Bandung U-17 ke Doha, Qatar.