detikHealth
Pendidikan Tinggi Bisa Mencegah Pikun
Gejala demensia seperti kehilangan memori akan berkurang pada orang yang mengambil pendidikan tinggi. Menghabiskan waktu untuk membaca, mengeksplorasi buku dan mempersiapkan ujian memiliki manfaat fisik saat tua nanti.
Kamis, 03 Jun 2010 11:15 WIB







































