detikNews
Pospol di Papua Diserang KKB, 1 Polisi Luka Bacok-4 Senpi Dibawa Kabur
Sekelompok orang tak dikenal (OTK) menyerang Pos Polisi (Pospol) 99 Ndeotadi, Distrik Bogobaida, Paniai, Papua. Sebanyak 4 pucuk senjata api dibawa kabur.
Sabtu, 16 Mei 2020 15:11 WIB