detikOto
Motor Matik Makin 'Menggila'
Setelah di bulan pertama 2011 motor tanpa gigi membuat terobosan karena berhasil menjadi model motor paling laris di Indonesia, di bulan selanjutnya, motor tanpa gigi kembali menggebrak dan mendominasi.
Senin, 14 Mar 2011 11:51 WIB







































