Petugas di Terminl Kudus menemukan bus yang izin trayeknya habis tapi masih beroperasi. Selain memeriksa kelayakan bus, petugas juga memeriksa urin awak bus.
Sebanyak 9.761 personel gabungan disiagakan untuk mengamankan Operasi Ketupat Semeru 2019 di Jatim. Operasi ini mengamankan arus mudik dan balik lebaran.
Satlantas Polres Malang mengecek kesiapan arus mudik di Tol Pandaan-Malang. Beberapa hal jadi perhatian. Salah satunya penunjuk arah meminimalisir kecelakaan.
Mudik tahun ini bakal ada sesuatu yang berbeda karena jalan tol di Trans Jawa tepatnya bakal dibuat satu arah. Diharapkan bisa mengurangi angka kecelakaan.