detikSport
Giliran Vettel Jadi yang Tercepat
GP Singapura telah merampungkan sesi free practice keduanya. Kali ini giliran driver Red Bull Racing, Sebastian Vettel, tampil sebagai yang tercepat.
Jumat, 23 Sep 2011 22:22 WIB







































